System Request – Proyek Rental Mobil "Rent-Car"
| |
Project Sponsor :
|
Pendiri Rent-Car, Departemen Pemasaran
|
Business Need :
|
Proyek ini ditujukan untuk meningkatkan peminjaman dengan menciptakan rental mobil secara online yang dapat dengan mudah diakses oleh pengguna.
|
Business Requirements :
| |
Dengan aplikasi, pengguna dapat melakukan proses peminjaman mobil dengan lebih efektif dan efisien tanpa jaminan.
Sistem untuk penyewa diharapkan mampu :
• Melakukan pendaftaran akun (upload sim, KTP, foto + KTP, sebagai pengganti jaminan) • Mencari lokasi substation • Memilih mobil yang diinginkan • Menyediakan informasi mobil • Menyediakan informasi harga • Memilih waktu peminjaman dan pengembalian • Melakukan peminjaman (unlock mobil) • Melihat peminjaman aktif • Melakukan top-up saldo • Melihat sisa saldo • Melakukan pembayaran tagihan • Melakukan pengembalian (penyelesaian transaksi sewa) • Melihat riwayat peminjaman Sistem untuk pemilik mobil diharapkan mampu : • Melakukan pendaftaran akun (upload sim, ktp, foto+ktp, sebagai pengganti jaminan) • Melakukan penambahan informasi terkait kepemilikan mobil • Melakukan penambahan informasi tentang mobilnya • Melakukan update informasi harga untuk sewa • Mencari lokasi substation • Melakukan pengaturan waktu untuk dipinjamkan • Melihat isi saldo (keuntungan yang didapat) • Melihat peminjaman aktif • Melihat riwayat peminjaman | |
Business Value :
| |
Sistem ini diharapkan akan meningkatkan rental dengan adanya kemudahan proses peminjaman, pengembalian, maupun pembayaran yang mudah diakses oleh pengguna.
• Meningkatkan pengguna karena akses aplikasi yang mudah dan tanpa jaminan • Mengurangi biaya administrasi • Meningkatkan pendapatan bagi pemilik mobil maupun pemilik aplikasi | |
Special Issues or Constraints :
| |
• Membutuhkan lahan yang luas untuk dapat dijadikan substation rental mobil.
• Membutuhkan perawatan berkala baik secara mesin maupun kebersihan mobil.
• Kepercayaan dan kejujuran konsumen sangat dibutuhkan untuk kelancaran proyek.
|
Selasa, 02 Oktober 2018
Analisa Permintaan Sistem
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
CodeIgniter m erupakan aplikasi open source yang berupa kerangka kerja PHP dengan model MVC (Model, View, Controller) untuk membangun web...
-
Deskripsi Sistem Monta atau Monitoring Tugas Akhir merupakan aplikasi berbasis website untuk pengajuan tugas akhir mahasiswa dengan meng...
-
Desain Tabel Identifikasi User Aktor pada aplikasi ini: a. Administrator b. Petugas c. Anggota List dan Gambaran UI/Form ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar